Dibarengi juga dengan penggunaan teknologi Poliuretana Thermo (TPU) band di dinding dalam yang memberikan kekuatan, tetapi tidak membuat pemakai merasa terbebani oleh sepatu tersebut. Ada juga teknologi parallel lacing asimetris yang akan memberikan surface menendang yang luas agar bisa mempermudah para pemain dalam mengolah bola secara optimal serta terdapat lubang-lubang Ultra Light insole untuk mengoptimalkan kecepatan dan pengurangan bobot sepatu tersebut.
Jika anda berencana membeli Sepatu Futsal Adidas F50 adiZero bisa mengunjungi toko resmi sepatu Adidas, tapi jika punya kartu kredit dan tidak mau repot-repot ket toko bisa memesannya di Zalora atau Lazada. Jika stok disana habis maka anda pun bisa memesannya di Amazon dan dikirim ke Indonesia. Harganya sendiri mulai dari $125 saja.
Untuk model lainnya ada dibawah ini

No comments:
Post a Comment